Tuesday, November 21, 2017

Tipe Rumah Idaman Generasi Milenial





Pada era ini bisa dibilang era para generasi milenial, Berada di puncak usia produktif dan sedang disibukkan dengan menyiapkan masa depan.
Pada generasi milenial ini mungkin anda termasuk yang di dalamnya punya detail rumah idaman, bukan rumah mewah nan besar, namun ada kriteria tertentu.

Berdasarkan survei, ternyata mayoritas generasi milenial tidak ingin memiliki rumah dengan ukuran yang besar. Rata-rata mereka ingin membeli rumah dengan tipe 27 hingga 36






1.   Ukuran Kecil

Berdasarkan hasil survei, ternyata mayoritas generai milenial tidak ingin memiliki rumah dengan ukuran yang besar. Rata-rata mereka ingin membeli rumah dengan tipe 27 hingga 36.








2.  Furnitur Multifungsi

Rata – rata generasi milenial tidak ingin rumahnya dipenuhi denagn furniture. Mereka tidak ingin rumah terlihat sempit, untuk mengisi perabotan rumah mereka ingin memiliki furniture fungsional yang dapat memiliki lebih dari satu fungsi.












3. Rumah dengan akses internet

Keberadaan internet saat ini sudah menjadi kebutuhan makanya banyak generasi yang ingin rumah dengan memiliki fasilitas yang koneksi internet. Dengan dipasangnya jaringan internet di dalam rumah, maka pemilik rumah bisa menggunakan untuk bekerja ataupun berselancar menggunakan media sosial.  






4. Memiliki aksebilitas yang baik

Generasi Milenial merupakan kelompok umur yang produktif dan biasanya mereka memilki mobilitas yang tinggi. Karena itulah mayoritas kelompok umur ini lebih memilih untuk membeli rumah yang memiliki aksebilitas yang baik. Banyak responden yang bisa menerima tinggal di pinggiran Jakarta asalkan memiliki akses transportasi umum atau tol.








5. Harga maksimal Rp 500 juta

Berdasarkan survei menyebutkan mayoritas pencari properti generasi milenial memilih rumah dengan harga mulai Rp 300 juta-an hingga Rp 500 juta-an








No comments:

Post a Comment

Desain Rumah Klasik Modern

Mendesain rumah bergaya klasik Modern Memiliki hunian idaman tentunya menjadi dambaan bagi setiap orang. Banyak konsep dan desa...